Metabolisme
SMA / SMK
Biologi
Fotosintesis
Metabolisme
Enzim
Transpor Elektron
Siklus Krebs
Katabolisme
Glikolisis
Anabolisme
Respirasi
2 Halaman
5 tahun yang lalu
1093 Views
0 Likes
Rangkuman by Kitty AI
Loading summary...
MK
Dibagikan oleh
fathiya alifa rahmi
Metabolisme adalah semua reaksi kimia yang terjadi di dalam organisme, termasuk yang terjadi di tingkat sel. Secara umum, metabolisme memiliki dua arah lintasan reaksi kimia organik: 1. katabolisme, yaitu reaksi yang mengurai molekul senyawa organik, seperti pemecahan glukosa menjadi piruvat oleh respirasi seluler 2. anabolisme, yaitu reaksi yang merangkai (sintesis) senyawa organik seperti protein, karbohidrat, lipid, dan asam nukelat dari molekul-molekul tertentu